ZONASULSELCOM ,MAKASSAR | Camat Rappocini M. Aminuddin, S.Sos., M.AP dampingi Kapolda Sulawesi Selatan Irjen Pol Drs. Nana Sudjana AS, M.M memantau banjir dan mengunjungi pengungsi di sekitar Jl. Mongisidi Baru Kelurahan Ballaparang, Senin (13/02/2023).
Baca Juga aPantau Wilayah, Camat Rappocini Terobos Genangan Air
Kunjungan Kapolda Sulsel disambut beserta rombongan disambut langsung Aminuddin bersama Polrestabes Makassar serta Camat Makassar.
Kunjungan tersebut dalam rangka memangau langsung kondisi warga yang terdampak banjir mengingat hujan lebat mengguyur wilayah Kota Makassar hari ini.
Hal ini mengakibatkan sejumlah wilayah di Kota Makassar terendam banjir salah satunya di jalan Monginsidi Baru dimana beberapa warga terpaksa harus mengungsi.