ZONASULSEL.COM, MAKASSAR | Camat Ujung Tanah Ibrahim Chaidar Said. S.IP. M.Si memimpin rapat koordinasi bersama Lurah- Se Kecamatan Ujung Tanah dan Kasi Kecamatan Ujung Tanah bertempat di Ruang Rapat Camat Ujung Tanah.Selasa. 04 April 2023
Baca Juga Camat Ujung Tanah Bersama dr Udin Malik Menhadiri Pembukaan A’Golo Bang’ngi Cup
Rapat koordinasi tersebut dilakukan untuk mengevaluasi kinerja selama pekan lalu dan pekan depan agar pelayanan terhadap masyarakat Lebih maksimal di Saat Bulan Puasa .
Ibrahim Chaidar Said juga membahas terkait kunjungan silaturahmi SKPD Kota Makassar di setiap Lorong Wisata yang ada di Kecamatan Ujung Tanah
“Saya berharap kita bisa lebih memaksimalkan kinerja kita dan berharap lebih mengoptimalkan program lorong wisata, apalagi kita akan kedatangan tamu dari SKPD untuk mengunjungi lorong lorong wisata yang ada di Kecamatan Unung Tanah,”tutur Ibrahim Chaidar Said
Laporan Ahmad Azis