Warga Kelurahan Totaka Sambut Gembira Adanya Pasar Murah

ZONASULSEL.COM,MAKASSAR | Pemerintah Kecamatan Ujung Tanah bekerja sama dengan Dinas Ketahanan Pangan menggelar  pasar murah bertempat samping kontainer terpadu Kelurahan Totaka, Kamis. 14 Desember 2023

Baca Juga Harkordia, Camat Ujung Tanah Menghadiri Penyuluhan Hukum

Pasar murah disambut gembira oleh warga mereka terlihat antusias berdatangan untuk mendapatkan sembako dengan harga

Terlihat warga yang datang duduk dengan tertib menunggu giliran untuk berbelanja kebutuhan pokok mereka. Salah satu warga menyampaikan rasa terimaksihnya karena kegiatan pasar pasar ini dapat menghemat uang belanjanya

“Alham,dulillh kami sebagai warga sangat berterimaksi kiepada pemerintah kota, khususnya pak wali, yang telah mengadakan pasar murah, sehingga kami tidak perlu membeli mahal

Kami berharap pasar murah ini berlangsung hingga perayaan Natal dan Tahun Baru,”tutur warga

Kegiatan Gerakan Pangan dengan pasar murah merupakan upaya pemerintah kota Makassar menekan laju inflasi dan kenaikan bahan pokok menjelang perayaan Natal dan Tahun Baru(Nataru)(Ahmad)